![]() |
Sosialisasi Sekretaris Umum HIMIKOM |
Kamis 3 Mei 2018 kemarin telah dilaksanakan sosialisasi kepada mahasiswa ilmu komunikasi tentang buku panduan tata cara penulisan format surat, proposal, laporan pertanggung jawaban (LPJ) yang disampaikan oleh sekretaris umum HIMIKOM yang dilaksanakan di R.11 Gedung Belajar 2 (GB 2) Universitas Bengkulu. sosialisasi dilkasanakan guna memberikan informasi tentang tata cara kepenulisan surat menyurat yang benar. tujuan diselenggarakan sosialisasi ini agar kedepannya mahasiswa ilmu komunikasi lebih memahami bagaimana cara kepenulisan surat menyurat yang benar.
"Diselenggarakannya sosialisasi tentang buku panduan tata cara penulisan format surat, proposal, laporan pertanggung jawaban (LPJ) agar kedepannya mahasiswa ilmu komunikasi lebih memahami tentang surat menyurat. surat menyurat ini tidak hanya untuk sekretaris saja, semua pasti akan membuat surat menyurat karena jika mau melamar pekerjaan pasti mengajukan surat lamaran serta CV dan juga diselenggarakannya ini sebagai modal bagi mahasiswa ilmu komunikasi yang ingin menjadi sekretaris" Ungkap Elvina
Tidak ada komentar:
Posting Komentar